Shindong Super Junior mengungkapkan, “Aku seperti itik buruk rupa ketika kita debut.”
Pada MBC Come to Play yang akan 
mengudara dengan judul “I’m from  Paris” dengan penampilan oleh TVXQ, Super Junior, SNSD, dan f (x).  Episode akan mengudara pada 27 Jun.Pada rekaman terakhir, Shindong berkata, “Aku bahkan tidak  berpartisipasi dalam rekaman album pertama kami, aku merasa malu karena  julukan group kita adalah ‘Flower boys’” Dia jujur mengungkapkan  hatinya. Ia menyampaikan terima kasih kepada anggota lain berkata, “Tapi  saya pikir kami di sini karena semua orang bekerja keras bersama.”
Sementara itu, Super Junior memamerkan persahabatan mereka yang  menghangatkan hati ketika mereka mengungkapkan bahwa mereka berbicara  satu sama lain tentang kekhawatiran Shindong itu. Tapi Eunhyuk membuat  semua orang penasaran ketika dia berkata, “apa yang dia katakan sekarang  tidak menggetarkan untuk saya karena apa yang dia katakan kepada saya  adalah hal yang normal.”
VIA: DAILYKPOPNEWS
INDTRANS:ELALOLIPOP@ASIANFANSCLUB

Tidak ada komentar:
Posting Komentar